Rapat PAT MAs PPUW Benteng Tahun Ajaran 2022 - 2023

Foto Kontributor
Adm Sulawesi Selatan

Kontributor

Selasa, 23 Mei 2023
...

Benteng (Humas Sidrap) - Penilaian Akhir Tahun (PAT) adalah kegiatan yang dilakukan di akhir semester genap untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik pada akhir semester genap. Cakupan penilaian meliputi seluruh indikator yang merepresentasikan KD pada semester genap.

Maka dari itu Kepala Madrasah Hj. Sitti Norma    mengistruksikan kepada Staf dan guru untuk melakukan  rapat guna merencanakan dan mantapkan beberapa agenda ke depannya . 
 
Agenda pertama yakni pelaksanaan PAT yang di rencanakan mulai tanggal 30 Mei 2023  - 10 juni 2023 dengan membentuk kepanitian yang terdiri dari Ketua , Sekertaris, bendahara, serta Proktor dan pengawas. Rapat PAT ini di laksanakan pukul 14:00 sampai selesai dan berlokasi di ruang guru MA PPUW dihadiri oleh Kamad serta. ,Wakamad Guru dan staff

Dan agenda ke 2 berikutnya hasil rapat KKKM Senin 22 Mei 2023 kemarin akan laksanakan kegiatan Khatamal Qur, an  dengan  menggunakan smart phone pada titik lokasi 6  , kerjasama Diknas dan Kementrian Agama  , akan dilaksanakan tanggal 29 Mei 2023 malam Selasa pekan depan. Serta persiapan KSM mendatang dan  
Proses penilaian akhir semester Genap. 

Kamad berharap pada peserta rapat agar bersinergi laksanakan agenda agenda ke depannya mulai dari pelaksanaan PAT  sampai sukseskan khatamal Qur, an , KSM, dan Penerimaan Raport nantinya.(sani)

Terpopuler

Terbaru

Menu Aksesibilitas
Ukuran Font
Default